Rabu, 30 Oktober 2019

Terbaru 2020 - Tips Memutar Pesan Suara WhatsApp Tanpa Terdengar Orang Lain

Technology News

Tips Memutar Pesan Suara WhatsApp

Tips Memutar Pesan Suara (Voice Note) WhatsApp | Hi sahabat, Jumpa kembali dengan admin yang pada kesempatan kali ini akan berbagi tips dan trik bagi anda para pengguna aplikasi Whatsapp. Banyak dari kita yang selama ini hanya menjadi pengguna tapi tidak tahu fitur di dalamnya, oleh karena admin akan selalu update untuk anda semua. Jadi ikuti terus ya update terbaru disini.

Saat kita menerima pesan suara (voice note) dari teman maupun orang terdekat kita, apalagi posisi kita berada di keramaian. Dan saat diputar volume suara menjadi besar, Pasti membuat tidak nyaman. 

Fitur Terbaru Cara Memutar Pesan Suara Di WhatsApp 2019

Bisa saja anda menurunkan volume suara tersebut, dengan menggunakan fasilitas pengaturan volume di hp anda. Tapi, perlu anda ketahui sebenarnya ada cara simpel tanpa harus menggunakan bantuan aplikasi dan yang lain. Penasarankan ?

Hal yang harus anda lakukan saat menerima pesan suara dan cara memutar supaya suaranya menjadi kecil. Langkah awal silahkan klik pesan suara tersebut, dan posisi hp anda dekatkan ke telinga seperti menelfon. Jadi begitu, biar saat kita menerima pesan suara jadi sedikit elit. Waktu kita berada di tempat umum.

Biar anda tidak bingung, admin akan berikan contoh lain. Silahkan putar pesan suara (voice note), lalu dekatkan jari anda di speaker diatas layar android. Maka suara akan menjadi lebih kecil. 

Oke dah, sekalin dulu ya informasinya. Jika artikel ini bermanfaat, silahkan share ke orang terdekat anda. Selamat Mencoba.

0 komentar:

Posting Komentar